Ragam Hoaks yang Catut Profesi Guru, Simak Faktanya - Cek Fakta berita69.org

Ragam Hoaks yang Catut Profesi Guru, Simak Faktanya - Cek Fakta berita69.org

  • Hot
Ragam Hoaks yang Catut Profesi Guru, Simak Faktanya - Cek Fakta berita69.org

2025-10-19 00:00:00
Berbagai informasi palsu atau hoaks yang beredar terkait guru umumnya mengenai bantuan finansial hingga lowongan kerja.

berita69.org, Jakarta - Profesi guru seringkali menjadi target empuk penyebaran berita bohong atau hoaks yang beredar di media sosial.

Berbagai informasi palsu yang beredar umumnya berkaitan dengan janji-janji manis seperti bantuan finansial, lowongan kerja, hingga pencatutan nama pejabat atau lembaga penting.

BACA JUGA:Cek Fakta: Tidak Benar Menkeu Purbaya Sebut Harga Pertalite Sebenarnya Rp 4.000 per Liter
BACA JUGA:Cek Fakta: Tidak Benar Link Ini Pendaftaran Bantuan Insentif Guru Non ASN 2025
BACA JUGA:Waspada Hoaks Program Bantuan Periode Oktober, dari BSU sampai Pemutihan Pinjol
BACA JUGA:Ragam Hoaks Catut Nama Kemenkes, dari Vaksin hingga Bantuan Bagi Pekerja Migran

Berikut adalah beberapa hoaks yang menerpa guru beserta fakta sebenarnya:

1. Cek Fakta: Tidak Benar Link Ini Pendaftaran Bantuan Insentif Guru Non ASN 2025

Beredar di media sosial postingan klaim link pendaftaran bantuan insentif guru non ASN 2025.

Postingan itu beredar di salah satu akun Facebook pada 15 Oktober 2025.

Berikut isi unggahannya:

"Pemerintah kembali menyalurkan bantuan insentif guru non ASN tahun 2025, untuk informasi selengkapnya terkait jadwal dan syarat pencairannya cek link di bio profil atau klik DAFTAR 👇"

Postingan ini menyertakan poster yang berisi narasi sebagai berikut:

"BANTUAN INSENTIF

HADIR UNTUK GURU NON ASN

Sebagai bentuk apresiasi, pemerintah menyalurkan insentif tahunan kepada guru Non ASN

SENILAI Rp 2.100.000

Silakan ajukan pencairan bantuan Anda segera melalui rekening terdaftar"

Postingan ini menyertakan tautan pendaftaran yang jika diklik muncul link berikut https://daftarnow76.viivx.org/?fbclid=IwY2xjawNgHCxleHRuA2FlbQIxMQBicmlkETE1ZWhxNUtlenVsa3YyMmpkAR6_v0W6NUWvRh9VBgpxxX_bsN41oINuwMJmrLzuuoBzCYTLPW1N354KLUJcwA_aem_0xGXQZN0fKCoZ2roHIfZTA

Link tersebut mengarah pada halaman situs yang menampilkan formulir digital yang meminta sejumlah data pribadi, seperti nama, jenis kelamin, dan nomor Telegram.

Lalu benarkah klaim link pendaftaran untuk mendapatkan bantuan insentif guru non ASN 2025?

Simak hasil penelusurannya berikut ini...

  • Viva
  • Cantik
  • Artis
  • Diet
  • Fashion
  • Headlines
  • Top Stories
  • Must Read
  • Hot Stories
  • Breaking News
  • Viral News
  • Hot Topics
  • Trending
  • Latest Updates
  • Hot Picks