Sederet Hoaks Seputar Buruh, Simak Faktanya

Sederet Hoaks Seputar Buruh, Simak Faktanya

  • Hot
Sederet Hoaks Seputar Buruh, Simak Faktanya

2025-11-17 00:00:00
Di tengah rencana aksi demo, buruh tercatat pernah menjadi sasaran hoaks yang beredar di medsos.

berita69.org, Jakarta - Sejumlah elemen buruh akan menggelar demo di kawasan Monas, Jakarta Pusat, pada hari ini, Senin 17 November 2025. 

Sebanyak 1.963 personel gabungan dari Polda Metro Jaya, Polres Metro Jakarta Pusat, dan Polsek jajaran diterjunkan.

Polisi pun menerapkan rekayasa situasional mengikuti perkembangan di lapangan. 

BACA JUGA:Cek Fakta: Hoaks Foto Mantan Presiden Jokowi Baca Buku Dahsyatnya Siksa Kubur
BACA JUGA:Kumpulan Hoaks yang Beredar dalam Sepekan, dari Bantuan Pemerintah sampai Ijazah Palsu
BACA JUGA:Ragam Hoaks Tipu daya Catut Nama BPJS Medis, Lowongan Kerja hingga Pendaftaran Pemutihan Tunggakan
BACA JUGA:Kumpulan Pesan Berantai Hoaks yang Sempat Viral, Simak Faktanya Agar Tak Terjebak

Di tengah rencana aksi demo, buruh tercatat pernah menjadi sasaran hoaks yang beredar di media sosial.

Berikut sederet hoaks seputar buruh:

1. Cek Fakta: Tidak Benar Buruh Pabrik di Depok Dikarantina Usai Mengamuk dan Gigit Lima Rekannya

Beredar di media sosial postingan artikel yang mengklaim seorang buruh pabrik di Depok dikarantina karena mengamuk dan menggigit lima rekannya.

Postingan itu beredar sejak tengah pekan ini.

Salah satu akun ada yang mengunggahnya di Facebook.

Akun itu mempostingnya pada 25 Januari 2023.

Dalam postingannya terdapat artikel dari BeritaIndonesia.org berjudul "Mengamuk dan Menggigit 5 Rekan Kerjanya, Seorang Buruh Pabrik di Depok Terpaksa Di Karantina"

Akun itu menambahkan narasi "Varian Baru"

Lalu benarkah postingan artikel yang mengklaim seorang buruh pabrik di Depok dikarantina karena mengamuk dan menggigit lima rekannya?

Simak hasil penelusurannya berikut ini...

  • Viva
  • Cantik
  • Artis
  • Diet
  • Fashion
  • Headlines
  • Top Stories
  • Must Read
  • Hot Stories
  • Breaking News
  • Viral News
  • Hot Topics
  • Trending
  • Latest Updates
  • Hot Picks